Calon Perbekel Incumbent Pilkel Bukti Tahun 2019 Meraih Suara Terbanyak

Administrator 31 Oktober 2019 16:47:31 WITA

Berdasarkan hasil penghitungan suara Pilkel Desa Bukti di 7 TPS, calon Perbekel Bukti Incumbent atau nomor urut 02 Gede Wardana, meraih suara terbanyak. Dari 2.266 pemilih yang menggunakan hak suara dengan sah, Gede Wardana memperoleh suara 982, sedangkan calon nomor urut 01 I Gede Lidadomiko meraih suara 384 dan calon Perbekel nomor urut 03 I Putu Sukrawan meraih suara 900.

Dari 7 TPS, Gede Wardana kalah di 5 TPS, tepatnya di TPS 3,4,5, dari calon nomor urut 3 dan di TPS 6 dan 7, dri calon nomor urut 1, Sedangkan di TPS 1,2, calon incumbent Gede Warana berhasil mendapatkan suara terbanyak.

Sementara itu, rapat Pleno Penghitungan Suara dan Penetapan Calon Perbekel terpilih akan diselenggarakan besok, 1 November 2019.

Untuk hasil Rekapitulasi perolehan suara di masing-masing TPS dapat dilihat pada gambar di bawah.

Komentar atas Calon Perbekel Incumbent Pilkel Bukti Tahun 2019 Meraih Suara Terbanyak

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Bukti

tampilkan dalam peta lebih besar